Kaca mobil memiliki peran vital bagi setiap pengendara karena fungsinya menyangkut dengan visibilitas atau daya pandang. Ada kalanya pemilik mobil menambahkan aksesoris seperti kaca film pada setiap sisi kacanya. Namun, tahukah Anda dalam membersihkan kaca film tidak boleh sembarangan? Membersihkan kaca film secara asal dapat memberikan Anda berbagai macam masalah seperti permukaan kaca film yang tergores, berembun atau buram yang bisa berakibat terganggunya pandangan Anda. Pada artikel ini akan kami ulas alasan mengapa dalam membersihkan […]

Read More

Pada saat hendak membeli sebuah produk kaca film biasanya kita akan ditawari garansi untuk menjamin kualitas dari produk yang kita beli. Masa garansi kaca film yang berlaku bermacam-macam, umumnya produsen menawarkan tiga hingga lima tahun, namun ada juga yang bahkan hingga sepuluh tahun. Garansi yang ditawarkan oleh para produsen kaca film bisa bermacam-macam bentuknya. Mulai dari hanya berupa lembaran kertas, kartu ataupun juga sticker. Namun seiring perkembangan jaman yang semakin maju, kini sudah mulai banyak […]

Read More

Mungkin tidak banyak bagi Anda yang mengetahui jika sebenarnya kaca film memiliki usia pakai. Ketika usia pakai kaca film tersebut sudah habis, mau tidak mau Anda harus menggantinya dengan yang baru untuk mendapatkan manfaatnya. Namun, sebelumnya melapisinya dengan yang baru, bersihkan dulu sisa lem bekas kaca film yang masih melekat. Kali ini kami akan menjelaskan tips sederhana dalam membersihkan sisa lem bekas kaca film yang masih melekat pada bidang kaca mobil Anda. Yang terpenting, Anda harus […]

Read More